Biaya Transfer Bank Riau Kepri Ke BRI & Cara Terbaru 2024

2 min read

Biaya Transfer Bank Riau Kepri Ke BRI

Pertanyaan seputar biaya transfer Bank Riau Kepri ke BRI memang cukup banyak dicari oleh warganet. Dan kalau menurut admin norekening.com, itu sangat wajar.

Mengingat baik Bank Riau Kepri dan Bank BRI, sama sama merupakan perusahaan perbankan yang besar.

Bahkan keduanya juga sama sama milik pemerintah. Bedanya yang satu milik daerah dan yang satunya milik pemerintah pusat.

Sehingga sangat wajar jika diantara kedua nasabah perbankan tersebut, bakal saling berinteraksi melalui layanan transfer.

Entah dari Bank Riau Kepri ke BRI, ataupun malah sebaliknya.

Biaya Transfer Bank Riau Kepri Ke BRI

Biaya Transfer Bank Riau Kepri Ke BRI

Pada umumnya, setiap nasabah yang akan melakukan transfer antar sesama, maka tidak dikenai biaya apapun.

Baca juga: 2 Cara Menggunakan QRIS Bank Riau Kepri Terbaru

Sebaliknya jika mau transfer ke rekening Bank lain. Maka bakal dikenai sejumlah biaya. Tapi ada juga sih yang tetap memberikan nol biaya.

Namun tidak semua melakukan itu. Makanya Anda harus pintar pintar memilih jika memang tujuanya adalah mencari yang gratis.

Lalu berkaitan dengan bahasan kali ini tentang transfer Bank Riau Kepri ke BRI, kira kira ada fee atau tidak yah?

Untuk menjawab pertanyaan semacam itu, maka secara khusus norekening.com akan membahas hal tersebut di artikel ini.

Biaya Transfer Bank Riau Kepri Ke BRI Yang Benar

Biaya Transfer Bank Riau Kepri Ke BRI

Biaya transfer Bank Riau Kepri ke BRI lewat BI Fast adalah Rp2.500 tiap kali transaksi. Sedangkan untuk yang online seperti biasa, maka akan dikenai Rp6.500 tiap kali transaksi.

Baca juga: Kode Bank Riau Kepri Dan Cara Transfer Uang Terbaru

Maksud dari layanan online itu adalah model transaksi transfer yang kayak biasa.

Jadi sebelum ada layanan BI Fast, maka sebagian besar transfer yang menggunakan Kartu ATM, Mobile Banking, SMS Banking, dan Internet Banking adalah menggunakan layanan online.

Nah layanan itulah yang dimaksud memiliki tarif Rp6.500 tiap kali transaksi.

Untuk itulah, sesuai dengan pilihan diatas, maka pilihlah layanan transfer yang kamu kehendaki. Namun umumnya untuk pilihan BI Fast akan terlihat jika menggunakan mobile banking.

Sementara untuk transaksi lewat mesin ATM, ada mesin yang menampilkan pilihannya, ada pula yang tidak.

Maka dari itu, kalau pengin enak, daftar Bank Riau Kepri Mobile saja.

Cara Transfer Bank Riau Kepri Ke BRI Lewat Mobile Banking

Biaya Transfer Bank Riau Kepri Ke BRI

Metode transfer pertama yang bakal admin tunjukan adalah yang menggunakan Mbanking. Alasanya karena cara ini adalah yang paling mudah.

Baca juga: 9+ Cara Pinjaman Bank DKI Untuk PJLP Dan Syarat Terbaru

Alhasil diberitahukan lebih awal. Tapi sebelum melakukannya, pastikan sudah punya akunnya dahulu yah!

Kemudian di tengah proses, biasanya akan muncul pilihan. Silahkan pilih layanan BI Fast atau online.

Intinya itu akan menentukan jumlah biaya transfer Bank Riau Kepri ke BRI yang bakal dibayarkan.

Lalu untuk prosesnya, berikut cara transfer Bank Riau Kepri ke BRI lewat mBanking:

  1. Login ke aplikasi BRK mobile
  2. Kemudian masuk ke Menu “Transfer”
  3. Pilih yang ke “Bank Lain”
  4. Tentukan nama bank tujuan menjadi “Bank BRI”
  5. Tuliskan nomor rekening BRI
  6. Tentukan nominal transfer
  7. Tentukan layanan transfer dengan “BI Fast” jika mau biaya transfer Bank Riau Kepri ke BRI jadi murah
  8. Lakukan Konfirmasi
  9. Lalu cek kebenaran data yang sudah dimasukkan
  10. Apabila sudah yakin benar, maka masukan MPIN
  11. Lakukan sampai berhasil

Jangan lupa screenshoot notifikasi berhasilnya. Kemudian kirimkan ke penerima.

Beritahukan kalau kamu sudah berhasil melakukan cara transfer Bank Riau Kepri ke BRI seperti yang diatas.

Lalu mintalah dia untuk cek saldo Bank Riau Kepri miliknya. Apabila sudah diterima, suruh memberikan kabar kepada Anda.

Sehingga dengan begitu, nanti sama sama enak. Karena kedua duanya telah terkonfirmasi. Alhasil transaksi bisa dianggap selesai.

Cara Transfer Bank Riau Kepri ke BRI Lewat ATM

Metode kedua yang bakal admin rekomendasikan adalah menggunakan kartu ATM. Kenapa?

Karena untuk menggunakan layanan ATM ini, tidak diperlukan pendaftaran tambahan. Anda hanya perlu memastikan kalau kamu sudah bisa melakukannya.

Baca juga: 4 Jenis Tabungan Bank Riau Kepri Yang Recommended

Lalu jika ternyata belum bisa, silahkan ikuti cara transfer Bank Riau Kepri ke BRI lewat ATM di bawah ini:

  1. Siapkan Kartu ATM yang akan dipakai
  2. Kunjungi gerai ATM Bank Riau Kepri yang paling dekat
  3. Atau bisa juga ke ATM Bersama
  4. Masukkan Kartu pada mesin ATM dengan benar
  5. Pilih opsi “Bahasa Indonesia”
  6. Masukkan Kode PIN sesuai kartunya
  7. Di halaman Utama, klik Menu “Transaksi Lainnya”
  8. Lalu pilih Sub Menu “Transfer “
  9. Ambil pilihan “Transfer antar bank”
  10. Masukkan Kode Bank BRI (002) sesuai tujuan
  11. Masukkan No Rekening BRI tujuan
  12. Tekan “Benar” jika mau melanjutkan
  13. Masukkan Nomor Referensi BRI (Optional)
  14. Masukkan nominal uang yang akan di Transfer
  15. Periksa detail transaksi yang muncul di layar
  16. Jika benar, maka lanjutkan sampai transfer berhasil
  17. Ambil struk jika memang keluar struknya
  18. Tekan Cancel untuk mengeluarkan Kartu ATM. Lalu ambilah

Apabila ada struk yang keluar, silahkan foto dan kirimkan ke penerima. Bilang kalau kamu sudah melakukan transfer sesuai kesepakatan.

Suruh dia melakukan cek saldo rekening Bank BRI. Lalu jika telah diterima, perintahkan untuk mengkonfirmasi ke kamu.

Itulah beberapa hal yang berkaitan dengan biaya transfer Bank Riau Kepri ke BRI beserta cara melakukan transfernya.