7 Cara Melihat Kode Keamanan CVV BRI Paling Benar 2024

2 min read

Kode Keamanan CVV BRI

Kode keamanan CVV BRI menjadi salah satu hal penting yang harus diketahui keberadaanya oleh masing masing pemilik kartu.

Dan setelah tahu dimana letaknya, maka harus dilindungi sedemikian rupa agar tidak mudah terlihat oleh orang lain.

Sebab kalau misalkan sampai ada nasabah lain yang tahu berapa kodenya, maka bisa berbahaya jika berada di tangan orang pintar dan tidak bertanggung jawab (penjahat).

Karena tujuan dari adanya CVV ini untuk perlindungan dan verifikasi pada kartu, makanya hanya boleh pemiliknya yang tahu. Jadi jaga jangan sampai bocor yah!

Minimal jangan dilihatkan apalagi dipinjamkan ke orang lain.

Kode Keamanan CVV BRI

Kode Keamanan CVV BRI

Sebelum melangkah lebih jauh terkait informasi yang bakal diberikan. Untuk awalnya maka nasabah harus tahu pengertian dari CVV itu sendiri.

Baca juga: Persyaratan Buka Rekening BRI Untuk Semua Tabungan

Jadi kode keamanan CVV BRI adalah sebuah kode yang berupa tiga digit angka terakhir di belakang kartu debit atau kredit milik Bank BRI untuk tujuan keamanan kartu yang berlogo VISA/ Mastercard.

Ingat yah, hanya yang memiliki logo VISA dan Mastercad. Jadi untuk GPN maka tidak ada.

Makanya kalau kamu cari cari tapi tidak ketemu, lihat dulu jenis kartunya. Kalau GPN ya wajar aja sih.

Sebab memang sudah aturannya begitu.

Apalagi kalau logo VISA dan Mastercard kan memang bisa untuk transaksi ke Bank luar negeri, makanya butuh keamanan tambahan. Nah bentuknya adalah CVV ini.

Dan itu bukan saja hanya ada di Bank BRI loh, tapi disemua perbankan di Indonesia juga menerapkan hal yang sama.

Cara Melihat Kode Keamanan CVV BRI

Kode Keamanan CVV BRI

Setelah Anda tahu mengenai apa itu yang dimaksud dengan CVV BRI ini, maka coba cek di kartu Anda. Apakah tersedia atau tidak.

Baca juga: 7 Cara Download BRI Mobile Versi Lama Dan Baru

Dan kalaupun tersedia, cek seperti apa kodenya.

Namun jika ternyata Anda tidak tahu bagaimana cara melihat kode yang benar. Maka silahkan lihat tutorial cara melihat kode keamanan CVV BRI di bawah ini:

  1. Ambil Kartu ATM BRI Anda
  2. Cek apakah logonya GPN, VISA, atau Mastercard
  3. Untuk GPN maka artinya tidak ada kodenya
  4. Kalau misalkan Anda menemukan logonya adalah VISA ataupun MAstercard, maka coba dibalik
  5. Lihat dibagian gari putih di belakang kartu
  6. Tepatnya di sekitar tanda tangan, lihatlah sebuah kode yang terdiri dari 3 digit
  7. Ketemu kan? Nah itulah kode yang ada di kartu milik kamu

Setelah nasabah berhasil menemukan kode CVV milik sendiri, ingat hanya gunakan saat perlu saja.

Tidak perlu difoto apalagi dibagikan ke media sosial, kecuali kalau kamu pengin dijahatin orang.

Yang benar adalah simpan kartu tersebut ke tempat semula. Lalu jaga baik baik agar tidak terlihat atau dipinjam oleh orang lain. Bahkan meski teman sendiri yah.

Cara Menggunakan Kode Keamanan CVV BRI

Kode Keamanan CVV BRI

Apa yang diletakan di sebuah kartu Kredit/ Debit tentu ada fungsinya tersendiri. Termasuk perihal kode CVV ini.

Baca juga: 3+ Syarat Cetak Rekening Koran BRI & Cara Membaca

Jika memang kode CVV itu fungsinya buat keamanan. Lalu bagaimana cara kerjanya? Atau bagaimana cara menggunakanya yah?

Perlu diketahui, untuk cara menggunakan kode keamanan CVV Bank BRI adalah dengan memasukannya langsung ke kolom kode CVV yang tersedia pada saat pendaftaran.

Semisal Anda ingin melakukan cara daftar Brimo, terus diminta memasukan kode CVV, maka tinggal dimasukan saja.

Nanti sistem akan melakukan pedektesian sendiri terkait apakah ada nomor CVV tersebut yang terhubung dengan nomor rekening atau nomor ATM yang telah dimasukkan.

Jadi fungsinya lebih kesitu situ yah.

Dan untuk penggunaanya pun kurang lebihnya adalah semacam itu. Tapi tentukan bukan hanya untuk pendaftaran BRI Mobile.

Melainkan untuk hal hal yang lainya juga sama.

Kode Keamanan CVV BRI Tidak Ada

Apakah Anda sudah mencari ke bagian sudut kartu kanan kiri atas bawah dan tengah ATM, tapi tidak kunjung menemukan kode CVV?

Baca juga: 2 Cara Mengetahui CVV Kartu Debit BRI & Letak Nomor

Jika iya, maka silahkan lihat penjelasan admin.

Bagi nasabah yang tidak menemukan kode keamanan CVV BRI di kartu miliknya, maka dipastikan kalau jenis Kartu tersebut memiliki logo GPN.

Sebab hanya logo GPN saja yang tidak menggunakan CVV.

Apalagi kan GPN itu memang kartu lokal yang fungsinya hanya untuk transaksi di Negara sendiri doang. Makanya tidak perlu CVV juga.

Jadi tidak sudah panik kalau memang tidak ada yah. Pokoknya tidak usah melakukan apa apa, termasuk tidak perlu melakukan cara Mengaktifkan CVV BRI atau apapun lah.

Sebaliknya kalau memang Anda pengin punya kode CVV juga. Maka langkah yang paling benar adalah diganti.

Jadi silahkan ganti kartu ATM Anda ke VISA atau Mastercard. Jangan lupa bilang ke petugas pada saat mau melakukannya.

Bilang kalau Anda ingin membuat kartu ATM yang berlogo VISA atau Mastercard. Kenapa harus bilang?

Karena kalau gak bilang, umumnya Anda akan diberikan kartu GPN lagi. Demikianlah informasi yang dapat norekening.com bagikan ke kalian.